Day 3: Menelusuri Khazanah Ilmu di Perpustakaan Universitas Islam Madinah

Perjalanan ilmu di Daurah Bahasa Arab & Tahfidz Al-Qur’an terus berlanjut! Hari ketiga ini, para peserta berkesempatan mengunjungi perpustakaan Universitas Islam Madinah, salah satu pusat literasi Islam yang menyimpan ribuan kitab dan manuskrip berharga.
Menyusuri jejak keilmuan para ulama,
Menyelami luasnya lautan ilmu,
Menguatkan tekad untuk terus belajar dan menghafal Al-Qur’an.
Semoga kunjungan ini semakin membakar semangat para peserta dalam menuntut ilmu dan menjadi generasi yang mencintai Al-Qur’an serta bahasa Arab!
✨✨✨✨✨
➖➖➖➖➖➖➖➖➖➖
Insan Cendekia Boarding School ( ICBS ) Payakumbuh Wujudkan Generasi yang Cerdas, Islami, Mandiri dan Berprestasi.
——————————————
PPDB TA 2025/2026
Register Now ppdb.icbs.sch.id
Narahubung ICBS 08116699102
Let’s be a part of Big Family Insan Cendekia Boarding School (ICBS)!
